Generasi Prestasi Polri Meraih Dua Medali Emas Taekwondo Internasional Malaysia 2024

oleh -477 Dilihat
oleh
banner 468x60

Setiap generasi bangsa harus menggali bakatnya dalam dalam agar bisa diasah sejak dini.

Sehingga ketika sudah terlatih maka akan diikutkan perlombaan dalam berbagai tingkatan.

banner 336x280

Atlet taekwondo Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah (Sulteng) meraih dua medali emas.

Medali itu diraih pada ajang Kejuaraan Taekwondo Internasional Malaysia 2024.

“Alhamdulillah, dalam ajang Kejuaraan Taekwondo Internasional Malaysia 2024,

Atlet Polda Sulteng menyumbangkan dua emas untuk kontingen Garuda Bhayangkara Presisi Polri,”

Hal itu disampaikan Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabidhumas) Polda Sulteng Kombes Pol. Djoko Wienartono di Palu, Ahad.

Ia mengatakan perolehan dua medali emas tersebut diraih oleh atlet taekwondo Polda Sulteng.

Yakni Bripda Johansen Vincenzo Angtolis, pada kejuaraan yang berlangsung tanggal 2-4 Agustus 2024.

Tepatnya di Dewan Sri Sarjana Universitas Tenaga Nasional Selangor Malaysia itu.

Personel Polda Sulteng menyumbangkan dua medali emas dari kategori pomsae beregu berpasangan bersama dengan atlet Polda Kalsel, dan kategori kelas pomsae individual.

Sementara itu, kata dia, kontingen Taekwondo Garuda Bhayangkara Presisi Polri yang berlaga di Kejuaraan Taekwondo Internasional Malaysia 2024 berhasil meraih 14 emas lima perak dan lima perunggu.

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.